Page 15 - Booklet Training Final
P. 15

PT PLN (PERSERO)
                                                                         UPDL SEMARANG
                                                                 Jl. Kedungmundu, Sambiroto, Tembalang,
                                                                         Kota Semarang, Jawa Tengah



                                                                               TRAINING
                                                          PELAKSANA PDKB TM
                                                            SENTUH LANGSUNG






                                                            Investasi :
    Pada PDKB Sentuh Langsung, Petugas PDKB dilengkapi
    dengan  peralatan  APD  dan  peralatan  berupa  rubber   Rp 2.000.000/orang/hari
    gloves  dan  sleves  dalam  melakukan  pemeliharaan     (include konsumsi & akomodasi)
    dalam  keadaan  bertegangan  dan  menggunakan  alat     *Minimal 10 peserta
    Hydroelevator dengan bucket (bak) dan  lengan hidrolik
                                                            Durasi :
    Pelatihan  ini  sangat  cocok  untuk    Linesman  / Teknisi
    PDKB TM                                                  302 JP (38 hari)

     Materi :
                                                            Benefit :
   1. Persyaratan kerja PDKB TM Sentuh Langsung
   2. Ilmu Bahan Listrik
   3. Pengenalan Peralatan Pendukung dan  mobil SL           1. Experienced & certi ed trainer
   4. Praktek Penempatan mobil SL pada jaringan Offline
   5. Praktek Pemeliharaan Isolator Tumpu dengan metode SL                                          2. Modern laboratorium
   6. Praktek Penggantian Cross Arm A1 dengan metode SL                                          (1:1 scale equipment)
   7. Praktek Penggantian Cross Arm Unbalance dengan metode SL                                  3. Serti kat
   8. Praktek Pemeliharaan Isolator Penegang dengan metode SL                                          4. Akomodasi & konsumsi
   9. Praktek Penggantian Cross Arm A3 dengan metode SL
   10. Praktek Penyambungan Jaringan Baru dengan metode SL
   11. Praktek Pemeliharaan Jumper Jaringan dengan metode SL                                          Contact Person :
   12. Praktek Pemeliharaan Pole Top Switch dengan metode SL
   13. Praktek Pemasangan ArresterJaringan dengan metode SL
   14. Praktek Perubahan Konstruksi Jaringan dengan metode SL                                          Tau q Nugroho - 082157266639
   15. Praktek Pemasangan Fuse Cut Out di Jaringan Percabangan Baru
   dengan metode SL
   16. Praktek Pemeliharaan Jumper Transformator dengan metode SL
   17. Praktek Penyisipan Tiang dengan metode SL
   18. Praktek Pemeliharaan Konduktor Rantas dengan Metode SL
                                                                                 www.pln.co.id
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20