Page 4 - BAHAN AJAR OBSERVASI KELAS 6
P. 4

4. Meteorit























              Meteorit adalah sisa batu meteor yang habis terbakar di atmosfer.
              Dengan kata lain, meteorit merupakan meteor yang tidak habis

              terbakar di atmosfer bumi dan sampai ke permukaan bumi



              5. Asteroid










              Asteroid adalah sisa-sisa batuan dari pembentukan tata surya.
              Asteroid mengorbit mengelilingi matahari di dekat bidang ekliptika,

              yaitu bidang yang sama di mana planet-planet mengorbit Matahari.
              Artinya, asteroid berada pada bidang yang sama dengan Bumi.
   1   2   3   4   5   6   7   8   9