Page 2 - BAHAN AJAR OBSERVASI KELAS 6
P. 2

Pengertian Sistem Tata Surya adalah semua benda yang ada di langit
              seperti Kumpulan planet,meteor,atau objek lain yang mengorbit
              matahari yang membentuk sebuah sistem yang teratur.

              Sistem tata surya kita berada dalam Galaxy Milky Way atau Bima
              Sakti. Peredaran sistem tata surya diatur oleh garis orbitnya. Gaya

              Gravitasi yang dimiliki oleh matahari membuat planet planet dan
              benda langit yang lain mengorbitnya.










                      Berikut penjelasan benda-benda langit yang ada dalam
                                                  sistem tata surya

                     1. Matahari



























                Matahari berada 93 juta mil dari Bumi. Cahaya dari Matahari
                hanya membutuhkan waktu 8 menit untuk mencapai Bumi.

                Bentuknya nyaris bulat dan terdiri dari plasma panas

                bercampur medan magnet.
                Diameternya sekitar 1.392.684 km, kira-kira 109 kali diameter

                Bumi, dan massanya (sekitar 2×10 30 kilogram, 330.000 kali

                massa Bumi) mewakili kurang lebih 99,86 % massa total tata
                surya.
   1   2   3   4   5   6   7