Page 5 - PENGUJIAN HIPOTESIS
P. 5
2023
Berdasarkan contoh di atas dapat diambil suatu pengertian, Untuk jawan no 1,
jawabnya bisa lebih kecil atau bisa lebih besar artinya ada dua daerah penolakan
0,
tapi untuk soal no 2 hanya lebih besar saja, dan begitu juga untuk soal no 3 hanya
lebih rendah saja, berati daerah penolakan nya hanya ada satu.
0
Sekarang saudara sudah dapat menyimpulkan apa itu uji satu arah dan uji dua
arah ? Uji satu arah adalah uji hipotesis yang memiliki satu wilayah kritis atau wilayah
penolakan . Sedangkan Uji dua arah adalah uji hipotesis yang memiliki dua wilayah
0
kritis yakni dikiri dan dikanan sebaran statistik data.
Berikut bentuk perumusan satistik untuk kedua uji hipotesis:
∶ = ∶ = ∶ =
0
0
0
0
0
0
∶ ≠ ∶ > ∶ <
0
0
1
1
0
1
Uji dua arah Uji satu arah kanan Uji satu arah kiri
Berikut Langkah – langkah Pengujian Hipotesis
1. Rumuskan hipotesis nol dan hipotesis tandingannya
2. lih taraf keberartian /taraf nyata atau α.
3. Pilih uji statistik yang sesuai dan wilayah kritisnya
4. Hitunglah nilai statistik dari sampel acak ukuran.
5. Kesimpulan: tolak H0 bila statisik tersebut mempunyai nilai dalam daerah kritis
(daerah penolakan H0);jika tidak terima H0.
C. Uji Nilai Tengah Populasi / Uji Rata-Rata ( )
Uji rata-rata dilakukan untuk membandingkan rata-rata suatu populasi. Jika
dipunyai sampel random , , , … . . , berasal dari populasi normal dengan
3
2
1
mean , dengan jumlah sampel tidak terlalu besar atau kurang dari 30
2
( n<30) dan standar deviasi ( ) tidak diketahui maka variabel random :
E-Modul Staitistika Dasar 5