Page 73 - E-Module Tanaman Refugia
P. 73
GLOSARIUM
Parasitoid : serangga yang pada fase sebelum
dewasanya memarasit serangga
atau binatang arthropoda lain
Pestisida : bahan yang digunakan untuk
mengendalikan, menolak, atau
membasmi organisme pengganggu
PHT : Pengendalian Hama Terpadu
Polyculture : sistem tanam yang beragam
Predator : binatang yang hidup bebas dengan
memakan atau memangsa binatang
lainnya
Refugia : tumbuhan yang dapat menyediakan
tempat berlindung, sumber
makanan, dan sumber daya lainnya
khusus untuk musuh alami seperti
predator dan parasitoid