Page 177 - AKIDAH AKHLAK_MTs_KELAS_VIII_KSKK_2020
P. 177
d. Tulislah kesimpulan hasil diskusi di lembar kerja kelompok dan presentasikan di depan teman
sekelasmu.
e. Berilah tanggapan terhadap hasil diskusi kelompok lain!
Tema Diskusi Kelompok :
1. Haruskah kita berhusnudzan kepada orang yang jelas-jelas kita ketahui perilakunya jelek
dan suka menipu? Bagaimanakah sikap kita seharusnya?
2. Sebagaimana kita ketahui bahwa setiap tahun baru saka umat Hindu merayakan Hari
Raya Nyepi. Pada hari itu umat Hindu diwajibkan untuk menyepi tidak melakukan
aktivitas seperti biasanya. Bagaimanakah pendapatmu apabila ada saudaramu Muslim
yang tetap mengumandangkan adzan dengan pengeras suara pada hari raya Nyepi?
Berilah alasanmu!
Lembar Kerja Kelompok Diskusi
Nama Anggota 1. ......................................................................
Kelompok
2. ......................................................................
3. ......................................................................
4. ......................................................................
5. ......................................................................
Kesimpulan Hasil
Diskusi Kelompok
Tanggapan
terhadap presentasi
kelompok lain
AKIDAH AKHLAK KELAS VIII 169