Page 203 - AKIDAH AKHLAK_MTs_KELAS_VIII_KSKK_2020
P. 203

9.  Islam  melarang  umatnya  melakukan  perbuatan  ghibah  karena  dampak  negatif  yang

                      diakibatkan antara lain sebagai berikut ....
                      A.  rusaknya hubungan persaudaraan

                      B.  rusaknya hubungan batin
                      C.  terjadinya perbedaan pendapat di masyarakat

                      D.  mencemarkan nama baik seluruh masyarakat
                   10. Perbuatan ghibah dapat terjadi dimana-mana seperti pergaulan, media masa maupun

                      media elektronik. Maka cara agar kita terhindar dari sifat tersebut adalah ....

                      A.  selalu mencari tahu sumber suatu berita
                      B.  selalu mengingat kebaikan diri sendiri

                      C.  menyadari setiap orang tidak ada yang sempurna

                      D.  mencari informasi terbaru


               II.  Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan singkat dan benar!
                   1.  Perhatikan firman Allah Swt. berikut!
                         ُ  ُ ۡ َّ  َ ۡ  َ ْ  ُ َّ َ َ َ  َ ٞ ِۖ ۡ     َّ  َ ۡ َ َّ    َّ  َ      َ ْ  ُ ۡ  ْ ُ َ َ َ  َّ  َ ُْ َ َ ٓ ٰ
                                                                                       َ
                                      َ َ
                       ُمك ُ ضعبُبتغيُ ُ لَوُاوسسجتُلَُوُمثإُنظلٱُضعبُنإُنظلٱُنمُاريثكُاوبنتجٱُاونماءُنيذلٱُاهيأي
                                                                                 ِ
                                                                             ِ
                                                                                                    ِ
                                                                                      ِ
                                                       ِ ِ
                                                                     ِ ِ
                                                                             َ
                                                                                                    َ
                                                                                    ۡ
                                                                                        َ
                                                                                               َ
                                                            ۚ
                                          َ
                                                                                                      ۚ
                                                                                           ُ
                                                                                 َ ُ
                                                               ُ
                                     َّ ٞ َّ َ َّ َّ َۚ َّ
                                                                                                    ُ ً ۡ َ
                                                                              َ ۡ َ َ
                                                      ْ ُ َّ َ ُ ُ ۡ
                                                                  َ َ   ۡ َ
                                  ٞ
                                                                                         ۡ ُ َ ُْ
                              ُ ُ  ٥٣ ُميحرُِ اوتُللَّٱُنإُللَّٱ ُاوقتٱوُهومتهركفُاتيمُهيخأُمحلُلكأيُنأُمكدحأُبحيأُاضعب
                                    ِ
                                                                                                  ِ
                                                                         ِ ِ
                                                 ِ
                                                                 ِ
                       Sebutkan bagaimana upaya kalian agar terhindar dari perilaku ghibah jika dikaitkan
                       dengan ayat di atas!
                   2.  Bagaimana cara menghindari perilaku dendam!
                   3.  Jelaskan maksud bahwa fitnah lebih kejam daripada pembunuhan!
                   4.  Jelaskan dampak negatif dari perilaku fitnah dalam kehidupan bermasyarakat!
                   5.  Jelaskan persamaan dan perbedaan antara ghibah, fitnah, dan namimah!














               AKIDAH AKHLAK KELAS VIII                                                                195
   198   199   200   201   202   203   204   205   206   207   208