Page 20 - PRASEJARAH INDONESIA PPT
P. 20

4.Masa Perundagian

                    Masa perundagian adalah periode akhir prasejarah atau yang lazim


             disebut Zaman Logam. Manusia pendukung masa perundagian adalah


             bangsa Deutro Melayu, yang masuk ke Indonesia sekitar tahun 500 SM.

                    a. Corak kehidupan pada masa perundagian


                            • Manusia terbagi dalam kelompok – kelompok yang memiliki

                    ketrampilan


                            • Manusia membangun tempat pemujaan dari batu – batu


                    besar.

                    b. Peralatan yang digunakan:


                            • Kapak perunggu (kapak corong, kapak sepatu), nekara,

                    moko, peralatan upacara manik – manik dll.
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25