Page 11 - E-LKPD SISTEM EKSRESI
P. 11

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK







                                          LEMBAR KERJA










                     Sistem  eksresi  terdiri  dari  4  organ  seperti



                     ginjal,  hati,  paru-paru  dan  kulit.  Masing-


                     masing  organ  memiliki  fungsi  dan  struktur


                     yang berbeda, serta jenis zat yang berbeda


                     hasil dari proses eksresi.














         Setelah  mengerjakan  KEGIATAN  2  anda  seharusnya


         sudah memperoleh informasi untuk membantu anda ke



         pengetahuan selanjutnya. Anda akan diarahkan untuk


         mengerjakan KEGIATAN 3 untuk mempelajari tentang



         struktur beserta fungsi dari masing masing organ, zat


         yang  dihasilkan,  serta  mekanisme  kerja  proses


         eksresinya.





                                            KEGIATAN 3
   6   7   8   9   10   11   12   13