Page 22 - Simple & Minimalist Brand Proposal
P. 22

PERCOBAAN RANGKAIAN

                                             SERI & PARALEL











                C. Langkah Percobaan

                       Langkah percobaan pada praktikum ini yaitu:

                       1.  Siapkan alat dan bahan terlebih dahulu.

                      2.  Pasangkan  baterai  pada  tempat  rangkaian,

                          aturlah kutub positif dan negatifnya.
                      3.  Pasangkan  jembatan  penghubung  agar  arus

                          baterai terhubung dengan lampu.

                      4.  Susunlah  3  lampu  secara  seri  pada  papan
                          rangkaian diantara jembatan penghubung.

                      5.  Siapkan             avometer,               pasangkan                 kabel

                          penghubung                 pada          avometer              kemudian
                          hitung arus pada rangkaian.

                      6.  Ulangi  langkah  3  sampai  5  namun  pada

                          rangkaian paralel.

                      7.  Buatlah             Laporan               perboaan                setelah

                          melakukan kegiatan praktikum.


                D. Hasil Percobaan














                                                                                                        15
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27