Page 43 - E-MODUL SISWA
P. 43

UNIVERSITAS NEGERI
                         SURABAYA



               9. Tabel Pengamatan Simulasi
















              10.  Tabel Pengamatan Trainer Scheneider















               11.  Pertanyaan

                   a.  Bagaimana cara kerja dan fungsi sakelar seri?

                   b.  Bagaimana cara kerja dan fungsi kotak kontak?

               12. Simpulan
                   Peserta  didik  diminta  membuat  simpulan  berdasarkan

                   pernyataan di atas.

               13. Penugasan

                   Siswa  harus  membuat  laporan  hasil  praktikum  dengan

                   format, sebagai berikut.
                   1.Cover.

                   2.Tujuan praktikum.

                   3.Dasar teori.
                   4.Alat dan bahan.

                   5.Gambar Kerja

                   6.Prinsip kerja.
                   7.Kesimpulan.

                   8.Daftar pustaka.
                   9.Lampiran (foto praktikum).







                  Komponen Instalasi Penerangan                                                               37
   38   39   40   41   42   43   44   45