Page 12 - Modul Kelompok 2
P. 12

1.  Soal Keliling:

       Sebuah bangun berbentuk belah ketupat memiliki panjang

       sisi 10 m. Tentukan keliling bangun tersebut!


       Diketahui:

       Panjang sisi: 10 m

       Ditanya:


       Berapakah keliling bellah ketupat tersebut

       Pembahasan:


       K  =  4  x  sisi  =  4x10  =  40  m  Jadi,  keliling  bangun  tersebut

       adalah 40 m.
   7   8   9   10   11   12   13   14   15