Page 14 - japiraauliaputri-geografi
P. 14
C. Rangkuman
Berdasarkan uraian materi di atas, dapat diambil beberapa kesimpulan sebagai berikut. 1.
Dalam ilmu geografi trdapat empat prinsip utama yang digunakan untuk memahami
karakteristik dan keterkaitan fenomena dengan permasalahan lainnya, yaitu prinsip
penyebaran, printip interelasi, prinsip deskripsi dan prinsip korologi 2. Pendekatan geografi
digunakan untuk memahami berbagai masalah dan gejala geosfer. Ada tiga pendekatan
geografi yaitu pendekatan analisis keruangan, pendekatan analisis ekologi (kelingkungan)
dan pendekatan analisis kompleks wilaayah (kewilayahan). 3. Keterampilan yang harus
dimiliki oleh seorang ahli geografi adalah keterampilan observasi, deskripsi, klasifikasi,
pemetaan dan analisis