Page 4 - E-Modul Subtema 3 kls 3
P. 4

PENDAHULUAN





                Deskripsi E-Modul




                         Modul  elektronik,  atau  "E-Modul",  adalah  bentuk  materi

               pembelajaran  mandiri  yang  terstruktur  dan  disajikan  dalam

               format  elektronik,  audio,  video,  dan  navigasi  Seruni  et  al.,

               (2019).  Sejalan  dengan  Prihatiningtyas  &  Sholihah,  (2020)  E-

               Modul  merupakan  sarana  sumber  pembelajaran  digital  atau

               non-cetak  yang  dapat  digunakan  secara  sistematis  untuk

               belajar mandiri, dimana siswa belajar menyelesaikan masalah

               dengan caranya sendiri.















































                                                  Subtema 3 Aku Suka Berpetualang                          3 3
   1   2   3   4   5   6   7   8   9