Page 12 - E-LKPD NAPZA_Neat
P. 12
e-LKPD
Mata Pelajaran : Biologi
Kelas/Semester : XI/II
Materi : Dampak Penyalahgunaan NAPZA
Pertemuan Ke- : 2 (Dua)
Alokasi Waktu : 2x45 menit
Indikator Pencapaian
Kompetensi
3.10.4 Mengevaluasi dampak penyalahgunaan NAPZA bagi kesehatan, psikologis,
aspek sosial, dan ekonomi bagi pemakainya.
3.10.5 Menganalisis upaya penanggulangan penyalahgunaan NAPZA.
4.10.1 Mendesain poster kampanye sebagai bentuk penolakan penyalahgunaan
narkoba di lingkungan sekolah dan masyarakat sekitar.
Tujuan Kegiatan
Peserta didik dapat mengevaluasi dampak penyalahgunaan NAPZA bagi
kesehatan, psikologis, aspek sosial, dan ekonomi, menganalisis upaya
penanggulangan penyalahgunaan NAPZA serta dapat mendesain poster
kampanye sebagai bentuk penolakan penyalahgunaan narkoba di lingkungan
sekolah dan masyarakat sekitar.
7
Narkotika, Psikotropika, dan Zat Adiktif
Kelas XI SMA