Page 38 - Penuntun prak mikro word 01
P. 38
TOPIK X
PENGAMATAN KUALITAS MIKROBIOLOGI AIR
BERDASARKAN NILAI MPN COLIFORM
A. PENDAHULUAN
Bakteri yang termasuk kelompok coli/orm rnerupakan salah satu flora
normal usus manusia. Bakteri ini seringkali terdapat di dalam feces. Keberadaan
coliform dalam air sumur dijadikan indikator terjadinya pencemaran pada air
sumur tersebut.
B. TUJUAN
Untuk mengetahui jumlah bakteri coliform yang terdapat di dalam sampel
air sumur.
C. ALAT DAN BAHAN
Alat
1. Botol dengan volume 100 ml.
2. Laminar Air Flow.
3. Tabung reaksi tertutup.
4. Tabung Durham.
5. Tabung fermentasi
6. Gelas ukur 10 ml.
7. Pipet steril.
8. Labu takar 500 ml
9. Lampu spiritus.
10. lnkubator.
Bahan
1. Sampel air sumur
2. Aquades steril
3. Medium Kaldu Laktose
4. Medium Brilliant Green Lactose Bile Broth
38