Page 8 - E-LKPD Gelombang Bunyi
P. 8
SINTAK MODEL CPS
E-LKPD Gelombang Bunyi ini menggunakan model Creative Problem Solving (CPS).
Adapun langkah-langkah CPS dapat dilihat pada Tabel 2.
Tabel 2. Sintak Model CPS
Fase Sintaks Aktivitas Peserta Didik
Peserta didik mengingat materi yang berkaitan dengan materi
Objective Finding
1 yang akan dipelajari dan mengetahui tujuan pembelajaran yang
(menemukan tujuan)
akan dicapai
Peserta didik menemukan fakta-fakta yang relevan dan
Fact Finding
2 menemukan unsur-unsur penting, serta mendiskusikan
(menemukan fakta)
keterkaitannya dengan materi yang dipelajari
Peserta didik membaca dan memahami kembali permaslahan
Problem Finding yang diberikan dan mampu menuliskan informasi penting dari
3
(menemukan masalah) soal dan mengidentifikasi kemungkinan masalah-masalah yang
relevan dengan materi yang dipelajari
Peserta didik mengemukakan ide masing-masing kelompok yang
Idea Finding
4 relevan dan mampu menentukan strategi pemecahan masalah
(menemukan ide)
yang tepat dalam menyelesaikan masalah yang diberikan
Peserta didik dapat menyelesaikan masalah berdasarkan ide
Solution Finding
5 atau solusi yang telah ditemukan pada tahap sebelumnya dan
(menemukan solusi)
mempresentasikan hasil jawaban mereka didepan kelas
Acceptance Finding Peserta didik menerima dan memutuskan bahwa solusi yang
6 (menemukan telah diperoleh adalah solusi terbaik dan benar untuk
penerimaan) menyelesaiakan masalah tersebut
E-LKPD GELOMBANG BUNYI TERINTEGRASI CPS | HALAMAN 07