Page 2 - Proposal Bisnis Startup Pengembangan Aplikasi Perusahaan Kasual Biru dan Ungu
P. 2

KATA PENGANTAR





                      Puji syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT atas segala nikmat dan limpahan
              karunianya  sehingga  pembuatan  Lembar  Kerja  Peserta  Didik  Elektronik  (E-LKPD)
              Gelombang  Bunyi  Terintegrasi  Model  Creative  Problem  Solving  (CPS)  untuk
              Menstimulasi  Penguasaan  Konsep  dan  Problem  Solving  Peserta  Didik  ini  terselesaikan

              dengan  lancar.  Sholawat  serta  salam  senantiasa  tercurahkan  kepada  Nabi  Muhammad
              SAW  yang  telah  membawa  kita  dari  alam  jahiliyah  ke  alam  yang  penuh  dengan  ilmu
              pengetahuan serta keimanan seperti yang kita rasakan sekarang ini.


                   Penulis mengembangkan E-LKPD ini yang dapat digunakan dalam pembelajaran fisika
              di  sekolah  yang  terintegrasi  model  pembelajaran  CPS  dan  disusun  berdasarkan
              pembelajaran  kurikulum  merdeka.  E-LKPD  ini  bertujuan  untuk  memfasilitasi  baik
              pendidik  maupun  peserta  didik  dalam  mengimplementasikan  pembelajaran  di  sekolah

              yang mengedepankan sebuah proses pembelajaran.

                        Penulis  tidak  lupa  mengucapkan  terima  kasih  kepada  semua  pihak  yang  telah
              membantu proses penyelesaian E-LKPD gelombang bunyi terintegrasi model CPS untuk

              menstimulasi  penguasaan  konsep  dan  keterampilan  problem  solving  peserta  didik  ini.
              Kritik dan saran yang membangun dari semua pihak sangat diharapkan oleh penulis untuk
              memperbaiki E-LKPD terintegrasi model CPS untuk menstimulasi penguasaan konsep dan
              keterampilan problem solving peserta didik ini kedepannya.



                                                                                          Padang,          2024









                                                                                                                                  Penulis

















                                                   E-LKPD GELOMBANG BUNYI TERINTEGRASI CPS | HALAMAN 01
   1   2   3   4   5   6   7