Page 130 - E-MODULE-STATISTIKA PENDIDIKAN (STATPEN)_Neat
P. 130

Apabila    nilai   tidak       diketahui,   kita   dapat
                  menggunakan      dari  sampel  sebelumnya  (untuk     ≥ 30)
                  yang memberikan estimasi terhadap   .

                  3.  Pengambilan Sampel Bertingkat
                         Pengambilan Sampel proporsional random sampling
                  memakai rumusan alokasi proportional dari Sugiyono (1999:
                  67) besarnya sampel pegawai mulai dari pimpinan sampai
                  staf :

                                                     
                                              =   .   
                                              
                                                  

                  Keterangan:
                     = jumlah sampel menurut stratum
                     
                     = jumlah sampel seluruhnya
                      = jumlah seluruh populasi menurut stratum
                     
                     = jumlah populasi seluruhnya

                  Contoh:
                  Suatu penelitian SD se-Kota Pekanbaru tentang kemampuan
                  sempoa aritmatika yang diikuti kelas 1, kelas 2 dan kelas 3
                  tahun 2023.
                      a)  Kelas 1 = 500 siswa
                      b)  Kelas 2 = 2000 siswa
                      c)  Kelas 3 = 5000 siswa

                  Tentukan  banyaknya  sampel  yang  dapat  dipilih  dengan
                  presisi 5%?
                  Penyelesaian:
                  Pertama tentukan lebih dahulu sampel secara keseluruhan.

                  Jumlah seluruh siswa kelas 1 sampai kelas 3 sebanyak 7500
                  orang siswa.


                                                     Statistika Pendidikan    120
   125   126   127   128   129   130   131   132   133   134   135