Page 34 - 01. E-LKPD PERSAMAAN REAKSI KIMIA TERINTEGRASI ETNO-VLOG UNTUK MEMBEKALI LITERASI SAINS
P. 34

Sumber: https://bahanmakanan.com/soda-kue-178-gr.html
                                Baking soda atau yang juga dikenal sebagai soda kue mengandung 100

                        persen  zat  kimia  yang  bernama  Natrium  Bikarbonat  atau  Sodium  Bikarbonat.
                        Soda kue  yang digunakan untuk  mengembangkan roti terdiri  dari NaHCO 3  dan

                        asam yang dikeringkan. Apabila tercampur dengan air, asam akan teraktivasi dan
                        bereaksi dengan NaHCO 3 menghasilkan gas CO 2 yang menaikkan adonan.

                        5.  Analisislah persamaan reaksi setara dari NaHCO 3  dengan asam tersebut!


                           Di daerah bukit kapur, air sukar berbuih. Hal ini disebabkan terjadi kesadahan

                        sementara  (Ca(HCO 3) 2  )pada  air  tersebut.  Kesadahan  sementara  tersebut  dapat

                        dihilangkan dengan pemanasan.
                        6.  Analisislah persamaan reaksi setara dari kesadahan sementara tersebut











































                                                             31
   29   30   31   32   33   34   35   36