Page 8 - PENGEMBANGAN E-LKPD TERINTEGRASI ETNO-VLOG PADA MATERI PERSAMAAN REAKASI KIMIA
P. 8

dikanan  panah  maka  reaksi  diatas  harus  disetarakan


                      dengan cara memberi angka koefisien reaksi.


                  1.     Cara Langsung


                  Biasanya dipakai untuk reaksi yang agak mudah


                  Contoh :


                           1.  N2 (g) + 3H2 (g)  2NH3 (g)


                              Jadi koefisien reaksinya = 1, 3, 2


                           2. Na (s) + Cl (g) NaCl (s)


                              Koefisien reaksinya = 1,1,1


                           3. 2H2 (g) + O2 (g)  2H2O (l)


                              Koefisien reaksinya = 2, 1, 2


                           4. 2AlCl3 + 3Na2S  Al2S3 + 6NaCl


                              Koefisien reaksinya = 2, 3, 1, 6


                  2. Cara aljabar


                      Biasanya  digunakan  untuk  reaksi  yang  agak  kompleks


                  (sulit)  Caranya  dengan  menggunakan  variabel-variabel


                  sebagai koefien reaksinya. Contoh :



                  1. Setararakan persamaan reaksi berikut:


                        Sn + HNO3SnO2 + NO2 + H2O



                  Jawab : aSn + b HNO3 c SnO2 + dNO2 +eH2O





                                                           5
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13