Page 12 - BUKU EKONOMI KELAS 12
P. 12

MEMAHAMI KONSEP DASAR KOPERASI DAN KEWIRAUSAHAAN








                             ewirausahaan diartikan sebagai         Aktivitas  kewirausahaan  mencakup  tiga  sektor
                            keberanian  berusaha  memenuhi    penting  perekonomian.  Oleh  karena  itu,  semua
                            kebutuhan  hidup,  berlandaskan   pengusaha  diperbolehkan  menjalankan  usahanya
                            pada      kemampuan        dan    dengan  menggunakan  segala  pilihan  yang  ada,
                K keberanian diri sendiri,                    sepanjang  tidak  bertentangan  dengan  peraturan
                 memanfaatkan  potensi  diri  sebaik-baiknya  perundang-undangan  yang  berlaku,  baik  tertulis
                 untuk  menciptakan  sesuatu,  dan  mempunyai  maupun tidak tertulis.
                 potensi  sendiri  yang  dapat  dinyatakan          Seorang  wirausahawan  harus  dapat  menekuni
                 bermanfaat bagi orang lain. Sejalan dengan   setiap usahanya secara profesional, sehingga usaha
                 kebijakan  pemerintah,  sektor  swasta  terus  yang didirikan dapat berkembang dengan baik dan
                 dibenahi  untuk  menciptakan  lapangan  kerja  dapat  menguntungkan  semua  pihak.  Seorang
                 dan  meningkatkan  devisa  negara  melalui   wirausahawan  haruslah  mampu  melihat  ke  depan,
                 perusahaan  swasta,  memenuhi  kebutuhan     dalam  arti  melihat  dan  berpikir  dengan  penuh
                 dalam negeri dan meningkatkan ekspor. Oleh   perhitungan  mencari  pilihan  berbagai  alternatif
                 karena  itu  peran  wirausaha  sangatlah     masalah  dan  pemecahannya.  Untuk  itu  diperlukan
                 penting.                                     seorang wirausahawan yang handal dan profesional
                   Seseorang  yang  berjiwa  wirausaha  harus
                                                                  Wirausahawan  yang  baik  tidak  membiarkan
                 mampu  membuat  kekuatan  sendiri  menjadi
                                                              dirinya  direncanakan  oleh  pihak  lain,  melainkan
                 lebih  produktif  sehingga  dapat  memberikan
                                                              merencanakan pengembangan dirinya sendiri.
                 manfaat  bagi  dirinya  dan  orang  lain.  Untuk
                 mendapatkan  hasil  yang  baik,  seorang
                 wirausaha  mampu  menggunakan  kekuatan
                 yang  ada,  baik  rekan  sekerja,  atasan,
                 kekuatan  bawahan,  dan  kekuatan  sendiri
                 serta lingkungan kerja.
   7   8   9   10   11   12   13   14