Page 17 - BAB 2_Busur dan Juring Lingkaran
P. 17

Tulislah hasil percobaanmu.

                   1.  Jika sudut 20  dan diameter 20 cm, berapa jarak yang ditempuh untuk
                                    o
                       satu putaran roda?
                   2.  Jika sudut 30  dan diameter 24 cm, berapa jarak yang ditempuh untuk
                                    o
                       satu putaran roda?
                   3.  Jika sudut 40  dan diameter 28 cm, berapa jarak yang ditempuh untuk
                                    o
                       satu putaran roda?

                   4.  Jika sudut 50  dan diameter 20 cm, berapa jarak yang ditempuh untuk
                                    o
                       satu putaran roda?
                   5.  Jika sudut 60  dan diameter 24 cm, berapa jarak yang ditempuh untuk
                                    o
                       satu putaran roda?

                   6.  Jika sudut 70  dan diameter 28 cm, berapa jarak yang ditempuh untuk
                                    o
                       satu putaran roda?
                   7.  Jika sudut 80  dan diameter 20 cm, berapa jarak yang ditempuh untuk
                                    o
                       satu putaran roda?
                   8.  Jika sudut 90  dan diameter 24 cm, berapa jarak yang ditempuh untuk
                                    o
                       satu putaran roda?

                   Kesimpulan  apa  yang  kalian  dapatkan  setelah  melakukan  beberapa  kali
                   percobaan? Jelaskan jawaban kalian.


                   Latihan 2.1

                   1.  Panjang jari-jari lingkaran A sebesar 10 cm. Apabila pada lingkaran A
                       terdapat beberapa tali busur yaitu busur KL, MN, OP, dan QR dengan
                       berturut-turut  panjangnya  adalah  16  cm,  14  cm,  12  cm,  dan  10  cm,
                       manakah  dari apotema  tersebut  yang terpanjang  jika dibangun  dari
                       pusat lingkaran A di sekitar setiap tali busur?
                   2.  Pada suatu lingkaran terdapat busur PQ , RS , TU , dan VW . Diketahui
                                                           \ Z \
                                                                              \
                       keempat busur tersebut memiliki panjang  PQ  > panjang  RS  > panjang
                                                                                Z
                                                                 \
                        TU  > panjang  VW . Jika pada masing-masing busur tersebut dibuat
                        \
                                        \
                       sudut  pusat  yang  bersesuaian,  maka  menghadap  sudut  apakah  sudut
                       pusat terkecil tersebut?







                                                             Bab 2 Busur dan Juring Lingkaran  65
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22