Page 36 - E-modul USAHA DAN ENERGI ELYUSNI PANDIANGAN
P. 36

Untuk melatih pemahaman anda dalam pembelajaran, silahkan kerjakan latihan

               soal dibawah ini!



                   LATIHAN SOAL



                      1.  Sebuah benda A bermassa 1,5 kg berada di atas meja sehingga 120 cm dan

                         benda  B  bermassa  5  kg  berada  di  atas  kursi  setinggi  60  cm.  Tentukan

                         perbandingan energi potensial benda A dan B!

                      2.  Sebuah  benda  bermassa  pada  8  kg  bergerak  pada  permukaan  yang  licin

                         dengan kecepatan 2 m/s. Berapakah energi Kinetik yang dimiliki oleh benda

                         tersebut?

                      3.  Sebuah benda bermassa 2 kg jatuh dari ketinggian 3 m. Berapakah usaha

                         yang dilakukan oleh gaya berat benda?

                      4.  Sebuah  mobil  truk  bermassa  1  ton  bergerak  dari  keadaan  diam.  Sesaat

                         kemudian  kecepatannya  berubah  menjadi  10  m/s.  Berapakah  usaha  yang

                         dilakukan oleh mesin mobil truk tersebut?

                      5.  Seseorang bermassa 50 kg memanjat sebuah pohon durian hingga ketinggian

                         4 meter. Untuk mencapai ketinggian itu, orang tersebut memerlukan waktu

                         8 detik, berapakah daya yang dibutuhkan agar orang tersebut dapat memanjat

                                                      2
                         pohon tersebut (g=10 m/s )?























                                                           29
   31   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41