Page 7 - LKPD Digital Asam Basa
P. 7

P E N D A H U L U A N







     D .   P E T U N J U K   P E N G G U N A A N












    BAGI PESERTA DIDIK :

         Pelajari peta konsep terlebih dulu dengan teliti untuk memberi
         gambaran umum mengenai materi yang akan dijelaskan.

         Bacalah dan pahami dengan seksama uraian materi yang ada

         pada  masing-masing  kegiatan  belajar  mengajar.  Bila  ada
         materi  yang  kurang  jelas,  peserta  didik  dapat  bertanya  pada

         guru yang bersangkutan.

         LKPD  ini  berbasis  STEAM-Project  sehingga  terdapat  proyek
         yang harus dilakukan oleh peserta didik dalam kegiatan belajar

         mengajar,  silakan  ikuti  tahapan  proyek  dengan  seksama  dan
         bertanya kepada guru bila ada yang kurang dipahami.




    BAGI GURU :
         Guru bertindak sebagai fasilitator dalam setiap kegiatan guru

         berperan  untuk  mendampingi  peserta  didik  dalam  kegiatan
         belajar  mengajar,  membimbing  peserta  didik  dalam  tahapan

         proyek  pada  larutan  asam-basa,  dan  mengorganisasikan

         kegiatan belajar mengajar yang memerlukan kelompok.




















                                                     Halaman | iv
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12