Page 20 - E-BOOK INTERAKTIF MATERI SEJARAH KERAJAAN DI NUSANTARA KELAS IV SD_Neat
P. 20

KERAJAAN






                                                                       MATARAM KUNO




















           PETA KERAJAAN



             MATARAM KUNO





































                                                                                                                         Sumber: https://m5.gs/NDhDUX









                   Sejarah Kerajaan Mataram Kuno












                   Kerajaan  Mataram  Kuno  merupakan  kerajaan  bercorak  Hindu  dan




                   Budha  yang  berdiri  di  Bhumi  Mataram  (dekat  Yogyakarta  Sekarang)




                   sejak  abad  ke  8  hingga  abad  ke  11.  Pendiri  Kerajaan  Mataram  Kuno




                   adalah Rakai Mataram Sang Ratu Sanjaya, yang berkuasa antara 732-



                   760 Masehi. Dalam sejarahnya, Kerajaan Mataram Kuno ini diperintah




                   oleh dua dinasti, yaitu Dinasti Sanjaya yang beragama Hindu dan Dinasti




                   Syailendra yang beragama Budha.
























































            13
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25