Page 30 - BAHAN AJAR revisi_Spread
P. 30

Membimbing Penyelidikan Peserta Didik

           Siswa Mengumpulkan Informasi Dan Melakukan Eksperimen Sederhana





                           Percobaan 1.2



          1.    Tujuan Percobaan


                  Menentukan koefisien restitusi pada bola bekel, bola kasti, dan bola tenis yang  dipantulkan
                   ke lantai

                  Menganalisis  manakah  diantara  bola  bekel,  bola  kasti,  dan  bola  tenis  yang  koefisien
                   restitusinya paling besar

          2.    Alat dan Bahan


                  Penggaris
                  Bola Kasti

                  Bola Bekel

                  Bola Tenis

                  Alat Tulis

          3.    Prosedur Kerja

               a.  Siapkan alat yang akan digunakan

               b.  Peganglah penggaris secara vertikal
               c.  Jatuhkanlah bola dari ketinggian yang telah ditentukan tanpa kecepatan awal

               d.  Hitunglah tinggi pantulan tersebut dan ulangi sampai 3 kali percobaan

               e. Catatlah hasilnya pada tabel yang disediakan
               f. Ulangi langkah 1-5 untuk bola lainnya.


          Perhatikanlah video dibawah ini untuk memperjelas kerja praktikum yang akan dilakukan





















                                                            30  23
   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35