Page 14 - MEDIA E-FLIPBOOK
P. 14
A L U R
Alur cerita adalah urutan atau rangkaian
peristiwa yang membuat sebuah cerita menjadi satu
kesatuan yang utuh.
Alur cerita harus mampu membuat pembaca
cerita menjadi penasaran dan lebih tertarik lagi
membaca cerita tersebut. Hal ini lantas membuat
pembaca terdorong membaca cerita tersebut sampai
selesai. Diharapkan juga pembaca mampu mendalami
isi dan pesan dalam cerita. Alur memiliki 3 jenis, yaitu :
Alur Maju Alur Mundur
Alur Campuran