Page 42 - E-Modul S3 Kesiapsiagaan Bencana Kebakaran Hutan (DONE) ok_Neat
P. 42

kebakaran  hutan  dan  lahan,  banjir,  kekeringan,  angin  putting

                        beliung dan sebagainya semakin rutin terjadi.


                              Sehingga  waspada  akan  bencana,  Kesiapsiagaan  bagi  diri


                        sendiri dalam menghadapi bencana harus sebagai gaya hidup di

                        masa saat ini.

                                                                                               Perhatikan!





















                        Gambar  di  atas  merupakan  peta  kerawanan  bencana  kebakaran


                        hutan  di  Provinsi  Kalimantan  Barat,  tepatnya  di  Kota


                        Singkawang.

                        Beberapa  indikator  yang  menyebabkan  daerah  tersebut  rawan


                        kebakaran hutan yaitu karena faktor alam seperti a) Pengaruh El-


                        Nino  menyebabkan  musim  kemarau  panjang  sehingga  tanaman

                        menjadi  kering  dan  mudah  terbakar,  b)  Kondisi  tutupan  lahan


                        dan  jenis  tanah  di  kawasan  Sumatra  dan  Kalimantan  yang  jenis


                        kahan  gambut  rentan  terbakar  pada  kemarau.  Faktor  non-alam





                                                                                                                    42
   37   38   39   40   41   42   43   44   45   46   47