Page 7 - Juni 1
P. 7

PANDUAN FITUR FLIPBOOK




                     Flipbook berbasis CTL pada sistem ekskresi manusia ini

               memiliki          beberapa           fitur      yang        dapat         melatihkan

               keterampilan  literasi  sains  siswa.  Fitur-fitur  tersebut

               dijelaskan sebagai berikut:




                               BIO-INFO

                               Fitur  ini  berisikan  tentang  informasi  mengenai

                               permasalahan sistem ekskresi manusia yang bersumber

                               dari berita atau artikel
                               BIO-LEARN


                               Fitur  ini  berisikan  tentang  materi  pembelajaran
                               menegani organ, fungsi, gangguan dan teknologi pada

                               sistem ekskresi manusia

                               BIO-LINK


                               Fitur ini berisikan link website ataupun YouTube yang
                               dapat  diakses  untuk  menambah  informasi  sistem

                               ekskresi manusia

                               BIO-THINK


                               Fitur  ini  berisikan  pertanyaan  atau  kuis  sederhana

                               yang digunakan untuk mengetahui pemahaman siswa

                               terkait sistem ekskresi manusia


                               BIO-PRACTICE


                               Fitur  ini  berisikan  kegiatan  praktikum  dan  mencari
                               informasi  untuk  menambah  pengetahuan  terkait

                               materi sistem ekskresi manusia







                Flipbook Berbasis CTL Materi Sistem Ekskresi Manusia Kelas XI SMA/MA                         vi
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12