Page 29 - Modul Interaktif Jaringan Komputer dan Internet
P. 29

DETEKSI DAN PERBAIKAN KESALAHAN









                   Checksum

                   Checksum  adalah  metode  yang  digunakan  untuk  mengecek
                   apakah  data  yang  dikirimkan  pada  saat  transmisi  berubah
                   atau  corrupted.  Checksum  ditambahkan  pada  blok  data  pada
                   bagian akhir blok.






                   Proses dari checksum adalah sebagai berikut:
                       Pada  saat  blok  data  akan  ditransmisikan,  checksum  akan
                       dihitung dari blok data
                       Perhitungan  checksum  menggunakan  algoritma  yang
                       disepakati antara pengirim dan penerima data
                       Checksum  kemudian  ditransmisikan  bersama  dengan  blok
                       data
                       Pada  penerima,  checksum  akan  dihitung  kembali  dan
                       dibandingkan dengan checksum yang ada di blok data
                       Jika  hasil  perhitungan  ulang  checksum  sama  dengan
                       checksum  yang  ada  di  blok  data  maka  pengiriman  terjadi
                       dengan  tanpa  kesalahan,  jika  berbeda  maka  permintaan
                       pengiriman data ulang akan dikirimkan.




                   Contoh penggunaan checksum pada data dari pengirim






























        JARINGAN KOMPUTER DAN INTERNET                                                                      24
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34