Page 65 - E-Modul SPLDV
P. 65

GLOSARIUM








               Dange                  : Panggangan sagu yang sudah dicetak yang dimensinya
                                        seperti uang kertas
               Eliminasi              : Membuang atau menghilangkan, SPLDV memiliki dua

                                        variabel, dengan membuang atau menghilangkan atau
                                        memperoleh persamaan linear dengan satu variabel
               Grafik                 : Penyajian data yang terdapat dalam tabel yang ditampilkan
                                        ke dalam bentuk gambar

               Koefisien              : Bilangan yang memuat  variabel dari sebuah suku pada
                                        bentuk aljabar
               Konstanta              : Suku dari suatu bentuk aljabar yang berupa bilangan dan

                                        tidak memuat variabel
               Koordinat              : Dua garis berarah yang tegak lurus satu sama lain

                                        (sumbu           sumbu   ), dan Panjang unit, yang dibuat

                                         tanda-tanda pada kedua sumbu tersebut


               Manre Saperra           : Sebuah prosesi adat yang dilaksanakan dengan makan
                                         bersama secara besar-besaran
               Pacco            : Salah satu makanan tradisional penduduk luwu di daerah

                                         pesisir pantai, karena bahan utama makanan ini adalah
                                         makanan dari laut yang masih  segar (masih mentah)
               Persamaan Linear  : Sebuah persamaan yang tiap sukunya mengandung

                                         konstanta, atau perkalian konstanta dengan variabel
                                         tunggal
               Subtitusi               : Mengganti atau menempatkan, cara subtitusi dalam
                                         menyelesaikan SPLDV yaitu mengganti variabel yang satu

                                         dengan variabel lain sesuai dengan persamaan yang
                                         diberikan
               Suku                    : Variabel berserta koefisien atau konstanta pada bentuk

                                         aljabar yang dipisahkan oleh operasi jumlah atau selisih
               Variabel                : Lambang pengganti satu bilangan yang belum diketahui
                                         nilainya dengan jelas. Variabel disebut juga peubah.
                                                      DAFTAR PUSTAKA



                           E-Modul | Sistem Persamaan Linear Dua Variabel | Matematika Kelas VIII | 52
   60   61   62   63   64   65   66   67