Page 9 - Modul Ajar Ilmu Pengetahuan Alam
P. 9
Kegiatan Pembelajaran
(Penutup)
Tahap Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Alokasi Waktu
Membimbing siswa
melakukan refleksi
tentang pembelajaran
Refleksi yang sudah dilakukan.
Membuat kesimpulan
tentang pembelajaran
yang sudah dilakukan
Memberikan apresiasi
kepada siswa yang
telah menyelesaikan
tugas dan guru 20 menit
menyampaikan rencana
pertemuan selanjutnya
tentang materi
Apresiasi "Pesawat Sederhana".
Menutup kegiatan
belajar dengan doa
yang dipimpin oleh
siswa dan
mengucapkan salam
saat meninggalkan
kelas.