Page 17 - EKONOMI
P. 17
mengatasi masalah negara seperti pengangguran.
D. Latihan 1
Pilih jawaban yang benar!
1. suatu penelitian mengenai individu-individu dan
masyarakat membuat pilihan, dengan atau tanpa
penggunaan uang, dengan menggunakan sumber-
sumber daya yang terbatas-tetapi dapat digunakan
dalam berbagai cara untuk menghasilkan adalah
pengertian dari….
a) ekonomi makro
b) ekonomi moneter
c) ekonomi mikro
d) ilmu ekonomi
2. sebutkan masalah ekonomi, kecuali….
a) Masalah kelangkaan
b) Masalah konsumen
c) Kebutuhan masyarakat
d) Jenis-jenis barang
3. Pilihan dalam mengkonsumsi, Pilihan dalam
memproduksi, dan Masalah membuat pilihan dalam
kegiatan Pemerintah merupakan termasuk dalam…..
a) Memilih barang dagang
b) Membuat pilihan belanja
c) Membuat pilihan untuk memaksimumkan
kesejahteraan
d) Membuat pilihan tepat
10