Page 2 - E-HANDOUT 1 REVISI FIX_Float
P. 2

Handout




                         Elemen               : Teknik Dasar Menjahit
                        Fase                  : Fase E


                         Kelas/ Semester  : X / Ganjil
                        Materi                : Membuat Macam – Macam Kampuh



                   •  Capaian Pembelajaran


                             Pada  akhir  fase  E,  peserta  didik  mampu  menjelaskan  cara
                             mengoperasikan  dan  memperbaiki  mesin  jahit  dan  mesin

                             penyelesaian,  memahami  teknik  menjahit  sesuai  dengan  jenis-
                             jenis bahan, memahami standar kualitas dan finishing hasil jahitan
                             dan  menjahit  busana  sederhana  dengan  kreatif,  baik  secara
                             mandiri maupun bergotong royong.


                   •  Alur Tujuan Pembelajaran
                         TP 9.1            TP 9.2            TP 9.3

                                                                                TP 9.4


                                                                                TP 9.5

                   •  Tujuan Pembelajaran

                             1.  Peserta didik dapat menjelaskan definisi kampuh

                             2.  Peserta didik dapat menyebutkan jenis-jenis kampuh

                             3.  Peserta didik dapat membedakan jenis-jenis kampuh
                             4.  Peserta didik dapat menjelaskan langkah-langkah membuat

                                 kampuh buka

                             5.  Peserta didik dapat menjelaskan langkah-langkah membuat
                                 kampuh balik

                             6.  Peserta didik dapat menjelaskan langkah-langkah membuat
                                 kampuh pipih
                             7.  Peserta didik dapat menjelaskan langkah-langkah membuat

                                 kampuh sarung

                             8.  Peserta didik dapat membuat kampuh buka
                             9.  Peserta didik dapat membuat kampuh balik
                                         Membuat Macam – Macam Kampuh
                             10. Peserta didik dapat membuat kampuh pipih
                             11. Peserta didik dapat membuat kampuh sarung
   1   2   3   4   5   6   7