Page 36 - E-modul berbasis Kontekstual
P. 36

Kemudian gambarkanlah grafik dari kedua persamaan
           tersebut dalam bidang koordinat yang sama.




























           Dari grafik yang diperoleh, berapakah jarak vertikal

           antara kedua grafik?


             Jawab: jarak vertikal antara kedua grafik adalah .....

             satuan. Hal ini menunjukkan bahwa selisih usia

             Nada dan Nida adalah ..... tahun.



            Apakah kedua grafik tersebut berpotongan?


             Jawab : ………………………………………………

             Hal ini menunjukkan bahwa kedua usia Nada dan

             Nida tidak akan pernah sama. Karena grafik
             tersebut menunjukkan kedua garis sejajar, maka

             sistem        persamaan             linear       dua       variabel         dari

             permasalahan tersebut tidak memiliki selesaian.
   31   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41