Page 7 - Modul Pembelajaran Suhu
P. 7

INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI








                3.4.1Peserta didik dapat mendefinisikan pengertian suhu




                3.4.2Peserta didik dapat menyebutkan syarat-syarat alat ukur suhu




                3.4.3Peserta didik dapat menyebutkan jenis-jenis termometer




                3.4.4Peserta  didik  dapat  menjelaskan  prinsip  kerja  termometer  zat



                cair




                3.4.5Peserta  didik  dapat  membandingkan  skala  pada  termometer




                suhu Celcius, Reamur, Fahrenheit, dan Kelvin.

















                                                                  TUJUAN PEMBELAJARAN









             1.   Peserta didik mampu memahami perbedaan antara suhu dan kalor




             2.  Setelah  mengamati  video  peserta  didik  mampu  menjelaskan



             pengaruh suhu terhadap perubahan benda




             3    Peserta  didik  mampu  menganalisis  pengaruh  perubahan  suhu




             benda terhadap ukuran benda (pemuaian).




             4.   Peserta didik mampu merencanakan percobaan untuk menyelidiki




             hubungan kalor terhadap massa, jenis zat dan kenaikan suhu
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12