Page 102 - BANGUN RUANG SISI DATAR REVISI 4_Neat
P. 102
PENGONSEPAN KUNCI JAWABAN
1. Bangun ruang yang sesuai adalah d. limas
2. Yang termasuk sifat bangun ruang kubus yaitu
(a) Terdiri atas 12 rusuk sama panjang
(b) Memiliki 8 titik sudut, dan
(d) Memiliki 12 diagonal bidang
3. Nama bangun ruang pada gambar 1.12 adalah prisma segitiga
4. Ciri-ciri bangun ruang pada gambar 1.12 adalah
(a) Memiliki 2 segitiga yang kongruen dan sejajar
(b) Memiliki 3 sisi tegak berbentuk persegi panjang
(d) Terdiri atas 6 titik sudut
(e) Tidak memiliki diagonal ruang
5. Bangun ruang pada gambar 1.12 tidak memiliki bidang diagonal, karena (cukup salah
satu)
• Tidak ada rusuk berhadapan yang teretak pada bidang yang berbeda sehingga
membentuk bidang yang membagi bangun ruang prisma
1
• Jumlah bidang diagonal prisma segi-n dirumuskan oleh ( − 3), karena n=3 maka
2
1
banyak bidang diagonal = ( − 3) = 0
2
PENGIMAJINASIAN
6. Dari penjelasan yang diberikan, dapat digambarkan prisma
trapesium sama kaki dengan ukurannya sebagaimana
32 cm
gambar disamping
17 cm
10 cm
15 cm
89
89