Page 36 - E-Modul Praktikum Koloid Berbasis STEM-CBL
P. 36
E-Modul praktikum koloid berbasis STEM-CBL (Science,
Technology, Engineering and Mathematics-Case Based
Learning) merupakan media pembelajaran alternatif kimia di
SMA. Modul praktikum menggunakan pendekatan STEM
dan tahapan pembelajaran Case Based Learning. Judul
praktikum yang dimuat yaitu Mengenal sistem koloid, Efek
Tyndall, Mengamati koagulasi pada koloid dan Membuat
sistem koloid. E-modul dibuat semenarik mungkin dengan
memuat serta video, materi dan pembahasan, serta uji
kompetensi. E-modul ini mendukung peserta didik untuk
belajar mandiri, mudah diakses dan dapat digunakan di luar
jam pembelajaran.
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KIMIA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA
Gedung Hasjim Asj’arie
Kampus A Universitas Negeri Jakarta
Jl. Rawamangun Muka Raya RT.11/RW.14, Rawamangun, Kec. Pulogadung,
Kota Jakarta Timur 13220
https://fmipa.unj.ac.id/pkimia