Page 5 - Latihan EBook Hermayengsi SMP N 21 Sijunjung
P. 5
2. SIMBIOSIS
merupakan bentuk hubungan yang erat antara dua individu/spesies berlainan jenis yang
hidup berdampingan. Simbiosis dalam suatu ekosistem dapat digolongkan menjadi tiga
macam, diantaranya
SIMBIOSIS MUTUALISME Simbiosis mutualisme adalah hubungan
interaksi antara dua spesies yang saling
Contoh menguntungkan
Bunga dan kupu-kupu, Bunga dapat untung dibantu
penyerbukan dan kupu-kupu mendapat untung
makanan dari sari/madu bunga