Page 31 - E-LKPD Pencemaran Lingkungan
P. 31
setiap bagiannya.
Prinsip penggunaan
SD yaitu dalam perairan
hingga warna putih dan
hitam pada keping Secchi
tidak dapat dibedakan,
kemudian dilakukan Gambar 2.15 Secchi disk
pengukuran panjang tali Sumber:
https://tinyurl.com/h4tb8ab
SD yang berada dalam air. 9
c. Suhu.
Suhu merupakan salah satu faktor yang sangat
penting dalam mengontrol kehidupan dan
penyebaran organisme dalam suatu perairan.
Peningkatan suhu selalu disertai dengan penurunan
kadar oksigen terlarut. Dengan kata lain makin
tinggi suhu air, makin sedikit oksigen yang
terkandung di dalamnya. Suhu diukur menggunakan
termometer. Pengukuran suhu dilakukan dengan
memasukkan termometer ke dalam air ± 20 cm dari
permukaan air selama ± 3 menit.
Gambar 2.16 Berbagai macam jenis termometer
Sumber: https://tinyurl.com/44j2tw2z
19

