Page 55 - EMODUL Dasar-dasar Teknik Ketenagalistrikan (Elemen 5&7) Selvy D
P. 55
Perusahaan perlu membuat SOP peletakkan barang-barang
demi terciptanya efisiensi waktu dalam bekerja.
Gambar 1.16. Rapi/seiton/Set in Order
Pada gambar diatas terlihat, penyimpanan barang yang
sebelumnya / before berantakan tersebut dipilah dan di
susun sehingga tampak rapi.
3. Resik/seiso /Shine
Merupakan kegiatan membersihkan peralatan dan tempat
kerja. Resik/bersih merupakan prinsip yang menjelaskan
bahwa harus menjadi kebiasaan dan dilaksanakan oleh
setiap orang/ mulai dari bawahan hingga atasan tanpa
terkecuali.
47
Dasar-Dasar Teknik Ketenagalistrikan