Page 156 - PameranArsipVirtual
P. 156
Ketua MK, Hamdan Zoelva berdialog dengan para pengacara di Aula
Gedung MK untuk mendapatkan masukan dalam upaya memulihkan
citra dan wibawa MK pada 18 November 2013
(Sumber: Mahkamah Konstitusi)
Ketua Mahkamah Konstitusi Hamdan Zoelva menyampaikan hasil
seleksi Dewan Etik Hakim Konstitusi periode 2013-2016 dengan
komposisi Abdul Mukthie Fadjar dari unsur mantan Hakim
konstitusi; Zaidun dari unsur akademisi, serta A. Malik Madani dari
unsur tokoh masyarakat pada 12 Desember 2013
(Sumber: Mahkamah Konstitusi)
149
mkri.id