Page 51 - E-MODUL BERBASIS RME MATERI BANGUN RUANG SISI DATAR KELAS VIII (P3)
P. 51

E-Modul Berbasis RME Konteks Tabot Bengkulu






               V
                               TES FORMATIF


                    Kerjakan soal berikut ini dengan benar dan sertakan proses perhitungannya,
                    lalu pililah jawaban yang tepat!


                    1.  Rara  akan  menghitung  luas  permukaan  salah  satu  penyusun  Tabot
                       berbentuk balok, apa yang dimaksud dengan luas permukaan balok?

                       a. Luas seluruh bidang yang membatasi balok
                       b. Luas persegi panjang pada balok
                       c. Luas persegi pada balok

                       d. Luas seluruh persegi yang membatasi balok
                    2.  Salah satu bagian Tabot memiliki ciri – ciri sebagai berikut:

                       •    Memiliki  12 titik sudut
                       •    Memiliki atap yang ukuran dan bentuknya sama dengan alasnya

                       •    Terdiri dari 6 buah sisi tegak berbentuk persegi panjang
                        Berdasarkan ciri di atas, apa bentuk bagian Tabot tersebut?
                         a.  Limas segienam                             c.  Prisma segienam

                         b.  Limas segitiga                             d.  Prisma segitiga
                    3.  Perhatikan jaring – jaring bagian Tabot berikut ini!
                          I                               III















                          II                              IV











                       Manakah jaring – jaring bagian Tabot yang berbentuk limas?
                       a.  I , III, IV                                  c.  II, III, IV

                       b.  I, II, III                                   d.  I, II, IV
   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56