Page 17 - Perawatan Sistem Penerangan
P. 17
3. Flasher tipe kapasitor
Flasher tipe kapasitor juga merupakan flaser
elektronik, cara kerja flasher tipe kapasitor ini yaitu
pada saat kunci kontak dihubungkan, namun saklar
lampu sein masih dalam posisi ‘off”, arus akan
mengalir ke terminal L2 melalui plat kontak P
kemudian akan mengisi kapasitor. Setelah saklar
lampu sein diarahkan ke salah satu lampu, arus
kemudian juga mengalir ke L1 terus ke lampu tanda
belok sehingga lampu menyala. Saat ini L1 menjadi
magnet.
9