Page 47 - E-Modul Tematik Tema 9_Subtema3
P. 47

Tema 9:
             PROBLEM BASED LEARNING
                                                                        Bendaa-Benda di Lingkungan Sekitar Kita







                                  Orientasi Masalah


                                Simaklah dan pahamilah permasalahan dan materi berikut ini!



             Perhatikan gambar berikut ini!




















                         Gambar 7. Para nelayan saling gotong royong menangkap ikan


                       Pada  pembelajaran  IPS  sebelumnya  kamu  telah  mempelajari  tentang
             kegiatan-kegiatan ekonomi. Saat ini kamu akan mempelajari tentang persatuan

             dan  kesatuan  dalam  masyarakat.  Kegiatan  ekonomi  yang  dilakukan  oleh
             masyarakat  membutuhkan  adanya  persatuan  dan  kesatuan  agar  terbentuk
             hubungan  yang  rukun  antar  masyarakat  dalam  melakukan  kegiatan  ekonomi
             tersebut.  Seperti  halnya  yang  terdapat  pada  gambar  di  atas,  para  nelayan

             bersatu  dan  bekerjasama  menangkap  ikan  untuk  memenuhi  kebutuhan
             masyarakat terhadap kebutuhan ikan.


             Menurut kamu apa yang akan terjadi jika para nelayan di atas tidak memiliki

             rasa persatuan dan kesatuan?


             Kemukakan jawaban kamu pada kolom dibawah ini!





















                                                                                              Subtema 3:
                                                                     Manusia dan Benda di Lingkungannya        35
   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52