Page 20 - E- Modul SPLDVTerintegrasi Nilai Islam
P. 20
Teman-teman, taukah kalian bahwa membantu
orangtua merupakan salah satu cara kita berbakti
kepadaorang tua dan merupakan sebuah kewajiban
bagisetiap muslim. Seperti yang telah dilakukan oleh
Umar yang telah membantu ibunya berbelanja.
Seperti firman Allah ta’ala dalam surah
Al-Isra' ayat 23, yang berbunyi :
KLIK
KLIK
Dan Tuhanmu telah memerintahkan supaya kamu jangan
menyembah selain Dia dan hendaklah kamu berbuat baik pada
ibu bapakmu dengan sebaik-baiknya. Jika salah seorang di
antara keduanya atau kedua-duanya sampai berumur lanjut
dalam pemeliharaanmu, maka sekali-kali janganlah kamu
mengatakan kepada keduanya perkataan "ah" dan janganlah
kamu membentak mereka dan ucapkanlah kepada mereka
perkataan yang mulia
16 16
E- Modul Sistem Persamaan Linear Dua Variabel | Matematika SMP/MTs Kelas VIII semester I