Page 51 - Produk_Izzah Rosyidah_068
P. 51
Sebelum melakukan percobaan, Tentukanlah variabel-variabel yang kalian
gunakan dalam percobaan meliputi:
Variabel manipulasi :
Variabel kontrol :
Variabel respon :
Hasil Pengamatan
Berdasarkan hasil pengamatan selama satu minggu, Catatlah data hasil
pengamatan pada Tabel dibawah ini!
a. Tabel 3.1 Tabel pertumbuhan tanaman kacang hijau
No. Pengamatan Gelas Berkode A(mm) Gelas Kode B (mm) Gelas Kode C (mm)
1 2 3 4 5 6 7 1 2 3 4 5 6 7 1 2 3 4 5 6 7
1. Panjang
batang
2. Jumlah
daun
3. Panjang
akar
b. Tabel 3.2 Pengamatan perkembangan tanaman kacang hijau
No. Pengamatan Deskripsi
Gelas kode A Gelas kode B Gelas kode C
1. Warna daun
2. Warna batang
3. Keadaan daun
4. Keadaan batang
5. Keadaan akar
6. Keadaan tanaman
c. Tabel 3.3 Pengamatan suhu
No. Pengamatan Gelas kode A ( C) Gelas kode B ( C) Gelas kode C ( C)
0
0
0
1. Suhu awal
percobaan
2. Suhu akhir
percobaan
41
Pertumbuhan & Perkembangan Tumbuhan

