Page 11 - ANDAYATI
P. 11

PENDIDIKAN

                                                                                                                                                                                                                   GURU

                                                                                                                                                                                                                   PENGGERAK

                                                                                            RENCANA EVALUASI









                                    Pogram ini diikuti oleh seluruh warga sekolah yaitu kepala sekolah, rekan sejawat,



                                    tenaga kependidikan dan murid. Wali murid telah mewawancarai murid ditiap


                                    kelas tentang pendapat/pengalaman murid pada program peduli kebersihan dan


                                    kesehatan ini (SABSIHAT). Kegiatan ini dilakukan dalam rangka meningkatkan


                                    kepedulian murid terhadap kebersihan dan kesehatan diri dan lingkungan sekitar,



                                    melakukan pembiasaan setiap pagi sebelum masuk kelas dan puncaknya pada


                                    hari  sabtu  karena  tema  program  ini  adalah  sabtu  bersih  dan  sehat.  Dalam


                                    mensukseskan program ini, kegiatan-kegiatan yang dilakukan berupa:


                                       • Membersihkan ruang kelas dan lingkungan sekitar sekolah


                                           • Merawat tanaman


                                           • Membuang sampah pada tempat sampah dan pembuangan akhir



                                           • Mencuci tangan sebelum dan sesudah melakukan kegiatan


                                           • Sarapan pagi sebelum pembelajaran dimulai.


                                           • Senam pagi setiap hari kecuali hari jumat
   6   7   8   9   10   11   12   13   14