Page 6 - bangun ruang flip
P. 6

1.             LUAS PERMUKAAN KUBUS



























           Dari  kedua  gambar  di  atas,  misalkan  panjang  rusuk  kubus


           adalah s maka dapat dilihat pada gambar jaring-jaring kubus

           bahwa luas 1 kubus adalah s x s = s2

           Karena kubus memiliki 6 buah sisi maka :
















      contoh soal

      1. Ada sebuah permukaan kubus yang memiliki panjang


      sisinya yaitu= 10 cm. cari dan                       hitunglah luas

      permukaan kubus tersebut !

      Penyelesaian :


      Diketahui : s = 10 cm

      Ditanya : L = ....?
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11